Ngebut! Progres Pembangunan Trek Formula E Sudah Setengah Jadi
Mohamad Taufik, Wakil Ketua DPRD DKI Jakarta, ungkap perkembangan pembangunan sirkuit Formula E di Taman Impian Jaya Ancol, Jakarta Utara. Katanya, progresnya telah mencapai sekitar 52 Persen
Taufik pun yakin nantinya lintasan ajang balap mobil listrik ini akan rampung tepat waktu.
Baca Juga: Masih Soal Formula E, PSI Kembali Wanti-Wanti Anies Baswedan
Kabar terbaru pengerjaan lintasan Formula E itu didapatkan saat Taufik yang didampingi pihak PT Jakarta Propertindo (Jakpro) dan Jaya Konstruksi, melakukan sidak ke lokasi sirkuit, Minggu (6/3/2022). Taufik yakin pengerjaan lintasan tak menemui masalah berarti.
"Kalau anda bikin bangunan kan ada yang mengawasi, yang paling penting target waktunya bisa selesai dan sesuai ketentuan," ujar Taufik kepada wartawan, Senin (7/3/2022).
Pengerjaan sirkuit sudah dimulai sejak awal Februari oleh PT Jaya Konstruksi. Ia yakin, target bulan April proyek ini selesai bisa tercapai.
"Jadi, sisa 48 persen dan Insya Allah April kelar," jelasnya.
Meski hanya memakan waktu tiga bulan saja, Taufik yakin sirkuit Formula E akan tetap dibuat sesuai dengan standar balapan.
Pihak Formula E Operation (FEO) juga sudah turun tangan mengawasi agar trek yang dibuat tetap berkualitas.
"Kualitas itu mereka beberapa kali kan ada pengawasan, bahkan ada yang kontrol ya dari organisasi Formula E," pungkasnya.
(责任编辑:休闲)
- Gegara Hal Sepele, Pemuda Ribut di Kuliner JST Kemayoran sampai Pemilik Warung Histeris
- Anies Sarapan Bareng Gibran di Solo, Bahas Pilgub Jakarta?
- Dilimpahkan ke Kejaksaan, Berkas Ferdinand Hutahaean Lengkap
- Daftar 9 Kecurangan Pilpres 2024 Diungkap Tim Hukum AMIN
- UU ITE Baru Memungkinkan Seorang Penyidik Bisa Beri Perintah Kepada Google
- Soal Buka Ruang Publik Buat Ekspresi Beragama, Anies Baswedan Juaranya Dibanding Ahok!
- Nasabah Minta Bareskrim Telusuri Aset Petinggi Indosurya
- Novel Minta Firli cs Dibersihkan Dulu dari KPK, Baru...
- FOTO: Kontes Menara Manusia Terbesar di Spanyol Pukau Ribuan Penonton
- Kios di Pasar Pagi Asemka Terbakar, 65 Personel Berjibaku Padamkan Api
- Bintang KPop & Drakor Kini Punya Gerbang Khusus di Bandara Incheon
- Harus Dicatat, Ini 6 Efek Samping Minum Cuka Apel untuk Turunkan BB
- IHSG Jeda Siang Nanjak 0,43% ke Level 7.171, PGEO, BRPT dan KLBF Top Gainers LQ45
- Nasib PKPU TDPM Ditentukan Besok
- Survei Ungkap Tingkat Konsumsi Susu di Indonesia Rendah
- Ahli Renang Bantah Alasan YA Tenggelamkan D Hingga Tewas: Tidak Sesuai Prosedur
- Ribut di Jalanan, Sopir TransJakarta Tewas Ditusuk Pria Misterius di Ciracas Jaktim
- Jangan Berikan Teh untuk Anak Setelah Makan, Kenapa?
- Tak Dapat BAP Lengkap Sebelum Sidang, Pengacara Roy Suryo Laporkan JPU ke Komisi Kejaksaan
- Urai Arus Balik, Jadwal Masuk Sekolah Diundur Jadi 12 Mei