Chip Hopper Tak Mungkin Dimodifikasi Lagi, Nvidia Akan Evaluasi Strategi Penjualannya di China

Raksasa Chip Global, Nvidia dikabarkan tengah mengevaluasi kembali pendekatannya terhadap pasar dari China. Hal ini menyusul pembatasan ekspor penjualan produk andalan mereka, Hopper H20.
Chief Executive Officer (CEO) Nvidia, Jensen Huang, mengatakan bahwa perusahaan tidak akan merilis versi baru dari Hopper H20. Adapun chip tersebut merupakan chip yang terbebas dari pembatasan untuk dijual bebas di Beijing.
Baca Juga: Goda Toyota hingga Nvidia, Trump Ajak Raksasa Global Investasi Jumbo di AS
“Itu bukan dari seri tersebut karena tidak mungkin lagi dimodifikasi,” ujar Huang, dilansir dari Reuters, Minggu (18/5).
Huang menegaskan bahwa opsi teknis untuk menyesuaikan chip dengan aturan baru telah habis. Hal ini dapat menjadi tekanan terhadap kinerja perusahaan yang cukup bergantung terhadap pasar dari China.
Huang sebelumnya menyatakan bahwa pertumbuhan perusahaannya sangat bergantung pada pasar dari Beijing. Ia bahkan melakukan kunjungan ke negara tersebut tak lama setelah pembatasan baru diberlakukan terhadap chip mereka oleh Amerika Serikat (AS).
Baca Juga: Ini Kata Trump Soal Wacana Pelonggaran Ekspor Chip di AS
Nvidia sebelumnya berencana meluncurkan versi terbatas dari H20. Langkah itu dimaksudkan untuk mempertahankan kehadiran perusahaan dalam pasar chip akal imitasi yang sangat kompetitif di China.
相关文章
Rincian Rekayasa Lalin Saat Konser Coldplay Di GBK, Berlaku Jam 2 Siang Hingga Pukul 24.00 WIB
SuaraJakarta.id - Polda Metro Jaya menyiapkan rekayasa lalu lintas bersifat situasional terkait adan2025-05-19Warganet Ngeluh Sepeda Hilang Saat Diparkir di Stasiun, MRT Janji Perbaiki Prosedur Keamanan
SuaraJakarta.id - Beredar di media sosial kejadian hilangnya sepeda yang dialami oleh seorang wanita2025-05-19Jakarta Bakal Dipenuhi CCTV! Rano Karno: Anggaran Rp380 Miliar Siap Digelontorkan
SuaraJakarta.id - Wakil Gubernur DKI Jakarta, Rano Karno mengungkap rencana pemasangan kamera pengaw2025-05-19Lewat SICANTIKS, OJK Atur Strategi Libatkan Perempuan untuk Perkuat Literasi Keuangan Syariah
Warta Ekonomi, Jakarta - Otoritas Jasa Keuangan (OJK) terus memperkuat komitmennya dalam meningkatka2025-05-19Irjen Karyoto Ingatkan Anggotanya Tak Terlena Jaga Pencoblosan: 21 TPS Sangat Rawan
SuaraJakarta.id - Polda Metro Jaya kembali menggelar apel jelang hari pencoblosan Pemilu 2024 pada R2025-05-19HPP Gabah Petani Naik per 15 Januari 2025, Cek Rinciannya di Sini
JAKARTA, DISWAY.ID --Harga Pembelian Pemerintah (HPP) atas gabah petani mulai alami kenaikan per 152025-05-19
最新评论