Wujudkan Kemandirian Pangan di Pesantren, Pemprov DKI Salurkan Bantuan Pertanian Kota
Dalam rangka memperingati Hari Santri 2022, Pemprov DKI Jakarta melalui Dinas Ketahanan Pangan, Kelautan, dan Pertanian DKI Jakarta menyalurkan sarana pertanian perkotaan (urban farming) pada perwakilan Pondok Pesantren dari lima wilayah Kota Administrasi. Penjabat (Pj) Gubernur DKI Jakarta, Heru Budi Hartono pada kesempatan ini secara simbolis menyerahkan bantuan tersebut saat peringatan Hari Santri Nasional 2022 di Pondok Pesantren Al Hamid, Cipayung, Jakarta Timur, Sabtu kemarin.
"Kita semua memahami betul bahwa pangan menjadi salah satu kebutuhan primer umat manusia. Oleh karena itu, dalam memenuhi kebutuhan pangan ini, kegiatan urban farming menjadi salah satu solusi yang perlu terus diupayakan bersama," ujar Pj Gubenur Heru dalam keterangan tertulisnya, Minggu (23/10/2022).
Pj Gubernur Heru berharap, sarana pertanian ini dapat memantik semangat baru bagi para santri dalam menerapkan urban farmingdan mewujudkan kemandirian pangan di lingkungan pesantren. Tentunya, upaya ini juga akan diharapkan dapat memberikan kontribusi positif terhadap pencegahan stunting di kota Jakarta.
Baca Juga: Wali Kota Jaksel Tanam Pohon di Kizi Zihandak
Selain itu, turut hadir pada kesempatan tersebut, Kepala Kanwil Kementerian Agama, Cecep Khairul Anwar mengatakan, peringatan Hari Santri 2022 yang mengusung tema 'Berdaya Menjaga Martabat Kemanusiaan' ini diharapkan dapat memotivasi para santri agar lebih berdaya dalam meningkatkan kualitas diri di masa yang akan datang.
"Selain dapat memberdayakan para santri, hadirnya dukungan urban farming ini akan meningkatkan kualitas pangan para santri dan berdampak pada kesehatannya juga. Penerapan konsep urban farming yang dirawat dengan minimnya penggunaan bahan pestisida kimia, dapat menghasilkan produk pertanian yang lebih sehat dan segar," ujar Cecep.
Halaman:
- 1
- 2
下一篇:FOTO: 'Banjir' Durian Sumatera di Kalimalang
相关文章:
- 2025艺术专业留学排名院校
- Mahasiswi ITB Dipolisikan Buntut Meme Prabowo
- Peningkatan Daya Saing Terhambat, Kemenperin Ungkap Alasannya
- Soroti Bank Emas di Indonesia, Menko Airlangga: Bantu Kemandirian Industri
- Cegah Korupsi, KPK Tinjau Pelayanan Publik di Bantul dan Yogyakarta
- Awas, Studi Temukan Minum Kopi Sebanyak Ini Bisa Bikin Ginjal Rusak
- Habiburokhman Pasang Badan, Jadi Penjamin Penangguhan Penahanan Mahasiswi ITB di Kasus Meme Prabowo
- Rumah Charlie Chandra Pengugat Aguan Diblokade Anggota Polda Banten, Ghufroni: Terlalu Over Acting
- Menkeunya Trump Kesampingkan Turunnya Sovereign Credit Rating AS
- Dorong Indonesia jadi Pemain Utama Global Industri Halal, Ini Strategi Kemenperin
相关推荐:
- Mandiri Digipreneur Hub Perkuat Digitalisasi dan Pengelolaan Keuangan UMKM
- Soroti Bank Emas di Indonesia, Menko Airlangga: Bantu Kemandirian Industri
- Nestapa Johnny Plate: PK Ditolak MA, Tetap Dibui 15 Tahun dalam Kasus BTS Kominfo
- 5 Tanaman yang Mengundang Ular, Jangan Ditanam di Rumah Kamu
- Ekonomi Lokal Tergerus, ASITA Soroti Serbuan Wisata Ilegal
- Hari Minggu, Buruan Klaim Saldo DANA Kaget Ratusan Ribu Ini
- Alasan Gratis Ongkir Dibatasi, Komdigi: Hanya Atur Perang Harga agar Persaingan Sehat
- BPOM Terlibat dalam Penanganan Keracunan MBG, Apa yang Dilakukan?
- FOTO: Louvre Couture, Romantisme Antara Seni dan Mode
- Koalisi Masyarakat Sipil Desak Panglima Cabut Perintah Prajurit TNI Amankan Kejati dan Kejari
- China Tegaskan Robot Tidak Akan Gantikan Pekerja Manusia, Ini Buktinya
- Apa Itu Lavender Marriage? Kenali Konsep dan Maknanya
- Baleg DPR RI Targetkan RUU Kementerian Negara Disahkan Paling Lambat 30 September
- Penetapan Gubernur dan Wakil Gubernur Terpilih Jakarta pada 9 Januari
- Sampaikan Undangan, Pimpinan MPR RI Pastikan Jokowi Akan Hadiri Pelantikan Prabowo
- 14.057 Narapidana Terima Remisi Natal 2022, 95 Orang Langsung Bebas
- Hidayat Nur Wahid Minta Mahfud MD Jangan Kebanyakan ‘Gimmick’ Soal RUU Perampasan Aset
- Temui Elitenya Uni Eropa, Wakilnya Trump Berikan Lampu Hijau Soal Negosiasi Tarif AS
- Layanan Air Bersih Tak Kunjung Meningkat, Legislator DKI Minta Pemprov Segera Cari Solusi
- Wakil Presiden Republik Rakyat China Kunjungi TMII Seusai Hadiri Pelantikan Prabowo dan Gibran