Perkenalkan CR450 Kereta Api Tercepat dari China, Capai 450 Km/Jam
时间:2025-05-27 12:23:27 出处:焦点阅读(143)
Chinatelah merilis prototipe kereta apiberkecepatan tinggi generasi berikutnya. Kendaraan teranyar dari China ini diklaim bakal jadi kereta tercepat di dunia.
CR450 diluncurkan di Beijing pada Minggu (29/12) lalu. Kereta ini mampu mencapai kecepatan uji hingga 450 kilometer/jam dan kecepatan operasional 400 kilometer/jam.
Lihat Juga :![]() |
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Kereta ini telah menjalani lebih dari 3 ribu simulasi dan lebih dari 2 ribu kali uji platform untuk memenuhi tuntutan ketat operasi komersial.
China State Railway Group mengatakan, pengujian jalur dan penyempurnaan diperlukan untuk memastikan kereta tersebut memenuhi semua standar yang diperlukan untuk keperluan operasional komersial.
Lihat Juga :![]() |
Dalam satu dekade terakhir, China tengah memimpin dunia dalam pengembangan kereta api. China telah membangun ribuan kilometer rel baru yang menjangkau hampir setiap sudut negara.
Jaringan rel di China membentang lebih dari 160 ribu kilometer (km), termasuk di antaranya 46 ribu km untuk jalur kereta api berkecepatan tinggi.
Kereta api berkecepatan tinggi telah lama menjadi alternatif yang efektif untuk perjalanan antar-kota yang cukup jauh.
(asr/asr)上一篇: Paksa Buka Pintu Darurat saat Terbang, Penumpang Korean Air Ditahan
下一篇: 5 Kebiasaan Makan yang Bikin Tubuh Orang Jepang Selalu Ideal dan Sehat
猜你喜欢
- Indeks Integrasi Nasional KPK Naik di Tahun 2024, Meski Masuk Kategori Waspada
- 7 Fakta Menarik Tentang Ketupat: Sudah Ada Sejak Abad 15
- FOTO: Mengenang Jejak
- Vaksin TBC Jadi Program Nasional, Direncanakan Gratis
- Mau Bawa Vape Naik Pesawat, Ternyata Ada Aturannya Lho!
- Harga Minyak Global Melemah, Investor Soroti Update Perundingan Nuklir Iran
- VIDEO: Melihat Hamparan Bunga Tupil di Taman Tulip Terbesar di Asia
- Kriminalisasi Chuck Bukti Jaksa Agung 'Membangkang' Perintah MA
- Kurangi Volume Sampah TPA, PUPR Dukung Teknologi Aspal Plastik untuk Infrastruktur